Kuliah di Jurusan Biologi.
![]() |
Foto : Putri Malu |
Biologi merupakan sebuah disiplin ilmu yang mempelajari tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.Ilmu biologi modern sangat luas, dan eklektik, serta terdiri dari berbagai macam cabang, dan subdisiplin. Ilmu ini tidak hanya dipelajari di MIPA namun juga dipelajari di Rumpun Ilmu Pendidikan.
Nah jurusan ini sangat cocok bagi Anda yang ingin mempelajari tentang alam, disini anda akan diajari tentang seluk beluk makhluk hidup mulai dari microbiology sampe ragam spesies lainnya. Berikut merupakan mata kuliah yang akan anda pelajari di program studi ini :
Biologi Umum [1], Ekologi Umum, Kimia Organik [2], Biokimia [3], Struktur Tumbuhan[4], Struktur Hewan[5], Perkembangan Tumbuhan[6], Sistematika Tumbuhan[7], Perkembangan Hewan[8], Sistematika Hewan[9], Biostatistik, Evolusi[10], Genetika[11], Mikrobiologi[12], Ekologi Hewan[13], Ekologi Tumbuhan[14], Biologi Molekuler[15], Fisiologi Tumbuhan[16], Mikrobiologi Lingkungan[17], Biomonitoring[18], Bioteknologi[19], Fisiologi Mikrobia[20], Sistematika Mikrobia[21], Mikrobiologi Industri[22], Anatomi & Fisiologi Hewan[23], Biosistematik[24], Biologi Sel[25], Biologi Sintetik[26], Bioetika[27], Akuakultur[28], Filogenetik Molekuler[29], Imunologi[30], Ekologi Tanah[31]. Nah itulah yang akan kalian pelajari jika mengambil jurusan ini, ada yang tertarik ?
Untuk prospek pekerjaannya, bisa menjadi : Ilmuan Medis, Guru, Dosen, Analisi Labolatorium dan laiinya. Nah jika agan berminat kuliah di jurusan ini, sobat bisa mendaftar kuliah di PTN maupun PTS, Adapun beberapa jalur masuk PTN :
Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri
: SPAN-PTKIN, UM-PTKIN DAN JALUR MANDIRI
Politeknik : PMDK PN, UMPN DAN JALUR MANDIRI
Politeknik : PMDK PN, UMPN DAN JALUR MANDIRI
Poltekkes : PMDP, JALUR TES DAN JALUR MANDIRI
Semoga artikel ini bermanfaat bagi pemirsa. Jika ada salah
dalam penulisan dan lain sebagainya, saya mohon maaf sebesar-besarnya, namun
jika sahabat berkenan memperbaiki atau menambahkan bisa dengan cara
meninggalkan komentar dibawah, nanti kami akan review komentar sahabat.
Sekian, terimakasih.
Post a Comment for "Kuliah di Jurusan Biologi."